Bagaimana Menyiapkan Fudgy Brownies Cream Cheese Ekonomis Anti Gagal

Fudgy Brownies Cream Cheese Ekonomis

Lagi mencari ide Langkah Mudah untuk Menyiapkan Fudgy Brownies Cream Cheese Ekonomis, Sempurna yang unik?, Langkah Mudah untuk Menyiapkan Fudgy Brownies Cream Cheese Ekonomis yang Bisa Manjain Lidah memang akhir-akhir ini sedang banyak dicari oleh teman-teman disekitar kita mungkin salah satunya kalian. paara ibu-ibu muda memang sudah terbiasa menggunakan internet di smartphone untuk mencari informasi gambar untuk dijadikan contoh. Dipostingan Kali ini saya akan berbagi tutorial cara menghidangkan Langkah Mudah untuk Menyiapkan Fudgy Brownies Cream Cheese Ekonomis Anti Gagal untuk membuatnya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Kalau keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Fudgy Brownies Cream Cheese Ekonomis yang enak selayaknya mempunyai aroma dan cita rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Fudgy Brownies Cream Cheese Ekonomis, mulai dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menghidangkannya. Tak perlu pusing jika hendak menyiapkan Fudgy Brownies Cream Cheese Ekonomis enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini mampu menjadi suguhan spesial. Next merupakan gambar tentang Fudgy Brownies Cream Cheese Ekonomis yang dapat Anda jadikan wawasan.

Nah, kali ini kita coba, yuk, siapkan Fudgy Brownies Cream Cheese Ekonomis sendiri di rumah. Tetap dengan bahan sederhana, hidangan ini bisa memberi manfaat untuk membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda dapat membuat Fudgy Brownies Cream Cheese Ekonomis memakai 12 jenis bahan dan 10 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah untuk membuat hidangannya.

Bismillah,
Nyobain nyampur Cream Cheese Homemade ke adonan brownies. Ternyata tetep endulita, rasanya ga kalah sama creamcheese yang udah jadi 💖 Masya Allah tabaarakallahu

#PejuangGoldenBatikApron
#GoldenBatikApron
#GBA minggu ke-29
#CookpadIndonesia
#Cookpad_CommunityJogja

Proudly present for #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang digunakan dalam menyiapkan Fudgy Brownies Cream Cheese Ekonomis:

  1. A. Bahan Adonan Cream Cheese :
  2. 1 blok keju Cheddar (me : merek MEG)
  3. 1 kotak (225 ml) susu full cream
  4. 1 sachet Dancow bubuk
  5. 2 sdm SKM (Sesuai selera)
  6. B. Bahan Adonan Brownies
  7. 150 gr DCC
  8. 90 gr margarin
  9. 140 gr gula pasir yg dihaluskan
  10. 2 butir telur ayam
  11. 100 gr terigu serbaguna
  12. 30 gr coklat bubuk

Langkah-langkah membuat Fudgy Brownies Cream Cheese Ekonomis

  1. Pertama bikin cream cheese nya dulu ya Bunda....

    Campur semua bahan adonan cream cheese dan masak pakai panci/frypan anti lengket.

    Selama masak, tes rasa juga ya Bunda.. Kalo dirasanya keasinan bisa ditambah SKM nya. Pokoknya dibuat rasanya balance dengan rasa manis si brownies coklat.
  2. Masak sampai adonan kental. Setelah adonan kental, di dinginkan dulu baru digunakan.
  3. Sambil menunggu cream cheese nya dingin... Bikin adonan browniesnya :

    Lelehkan DCC & margarinnya dengan cara di Tim.
  4. Campur gula halus & telurnya. Aduk sampai rata dg whisk.
  5. Campur terigu & coklat bubuknya.
  6. Masukkan lelehan coklat ke dalam mangkuk telur. Aduk rata. Lalu masukkan campuran terigu & coklat dg cara di ayak.

    Lalu campur semua dg cara Aduk balik.
  7. Kemudian masukkan adonan ke dalam loyang. Saya pakai loyang ukuran 20x20cm.

    Tata adonan dengan urutan Adonan brownies-Adonan Cream Cheese-Adonan brownies lagi. Lalu bikin motif sesuai selera aja.
  8. Maaf, ini baru pertama bikin jadi motifnya belum estetik 😂

    *Catatan : Adonan brownies cepat mengental karena ada gulanya jadi sebaiknya agak cepet nuang adonannya. Ini saya kelamaan foto2 & ngoles cream cheese nya jadi adonan brownies yang mau saya tuang udah kental banget sehingga susah untuk diratakan & dibentuk motif.
  9. Panggang adonan di oven yang sebelumnya telah di panaskan sampai suhu 200°C.

    Setelah adonan dimasukkan ke dalam oven. Turunkan suhu oven ke suhu 150°C.

    Saya Panggang selama kurang lebih 50-60 menit. Saya suka tekstur brownies yang luarnya kering.

    Karena ini ada creamcheese nya jadi browniesnya jadi lebih basah & agak lama kalo mau tekturnya kering. Kalo mau yang moist ya panggang selama kurleb 45 menit saja (sesuai selera).
  10. Setelah matang, keluarkan brownies, keluarkan dari loyang & taruh di atas cooling rak. Setelah agak dingin baru di potong2.

    Brownies Cheese cream ini paling enak di santap saat sudah diinapkan semalam di kulkas. Selamat mencoba 😊

Terima kasih telah menggunakan resep yang saya tampilkan di sini. Besar harapan kami, olahan Fudgy Brownies Cream Cheese Ekonomis yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan makanan yang sedap untuk keluarga/teman maupun menjadi ide untuk berbisnis kuliner. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel